Goldman Sachs – Jelang rapat ECB pada Kamis ini, Goldman Sachs memperkirakan ECB untuk tetap mempertahankan suku bunga di angka 0.05%.
“Kami memperkirakan bahwa di konferensi pers yang disampaikan oleh ECB akan dovish (dengan Presiden Draghi membahas kemungkinan tindakan lebih lanjut), kita tidak melihat ada indikasi yang jelas untuk ECB bertindak saat ini,” GS tambahnya.
GS juga berpikir bahwa pertemuan ECB mungkin akan membuat para trader memilih keluar posisi untuk menghindari volatilitas yang tinggi.
Untuk update terbaru seputar market, kunjungi halaman :
Berita seputar market
Berita seputar market